Panduan Umrah di Luar Bulan Haji

Rp65.000

Judul : Panduan Umrah di Luar Bulan Haji
Penulis : Robiyanto Ibrahim Al-Guruntaliy & KH. Abdul Muin Mooduto
Tebal buku : viii + 176
Ukuran : 14,5 x 21 cm
Kertas : Bookpaper 57 Gram BW
Tahun terbit : 2024
Penerbit : Trussmedia Grafika
ISBN : Proses Pengajuan ISBN

Category:

Umrah bagian dari ibadah yang harus diperhatikan dalam kehidupan kita. Karena Umrah menggabungkan dua kekuatan, yaitu kekuatan fisik, dan kekuatan harta. Jangan sampai merugi harta dan waktu kita, karena tidak melaksanakan umrah sesuai dengan tuntunan Allah dan Rasul-Nya sesuai dengan bimbingan ulama yang mu’tabarah. Sangatlah banyak yang belum mengetahui tuntunan Umrah di luar bulan haji yang sebenarnya. Di samping itu pula, permintaan Masyarakat tentang bimbingan umrah. Oleh sebab itu, dengan izin Allah kami menerbitkan buku ini.

Tuntunan ini walaupun masih membutuhkan koreksi dan bimbingan, Minimal bisa memberikan sumbangsih kepada Masyarakat, dalam menuntun Umrah di luar Bulan Haji dengan lengkap. Sehingga umrah kita menjadi Umrah Mabrurah.

Semoga buku ini menjadi tambahan amal jariah kami sebagai penulis, dan (juga) sebagai referensi dalam panduan melaksanakan umrah di luar bulan haji.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Panduan Umrah di Luar Bulan Haji”

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top