Filologi Hadis di Nusantara

Rp0

Judul : Filologi Hadis di Nusantara
Penulis : Dr. Rizzaldy Satria Wiwaha, M.Hum.
Editor : Rima Amalia Syafitri
Tebal buku : xvi + 110
Ukuran : 14,5 x 21 cm
Kertas : Bookpaper 57 Gram BW
Tahun terbit : 2023
Penerbit : Trussmedia Grafika
ISBN : 978-623-5528-95-3
Pemesanan Langsung Penulis: 0895 6379 05090

Category:

Kurangnya minat dan perhatian para sarjana khususnya sarjana Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam dalam mengkaji bidang ilmu Hadis, yang ditunjukkan dengan sedikitnya jumlah karya dan ahli dalam bidang ini, dapat dikatakan disebabkan karena kurangnya perhatian mereka terhadap sumber-sumber primer bertulis tangan, yang dikenal dengan istilah naskah kuno atau manuskrip (Inggris: manuscript, Arab: makhtūtah), yang masih tersimpan di dalam koleksi-koleksi perpustakaan dan museum, belum lagi yang berada di koleksi-koleksi milik pribadi.

Oleh karena itu, buku ini hadir menjadi pemandu bagi para sarjana hadis, selain membuat kajian penelitian-penelitian yang bersifat kontemporer, penulis berpendapat buku ini juga bagus untuk menarik minat para sarjana hadis mempelajari ilmu filologi sebagai alat bantu untuk memfasilitasi penelitian mereka terhadap manuskrip-manuskrip hadis peninggalan ulama di Nusantara.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Filologi Hadis di Nusantara”

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top